Mohon tunggu...
Om asbun
Om asbun Mohon Tunggu... -

Menulis apa saja, kehidupan terlewati tulisan tertinggal...

Selanjutnya

Tutup

Money

Nilai Rupiah, tolok ukur keberhasilan pemerintahan...

9 Mei 2014   20:59 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:41 372
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Begitulah intinya. Dan cara itulah yang ditiru oleh RRT saat pemimpinnya berkunjung ke Singapura. Konon sang pemimpin bertanya, bagaimana bisa sebuah negara yang mayoritas penduduknya adalah keturunan tiongkok, bisa menjadi sentra ekonomi diwilayahnya ?.

Dijawabnya, Semua adalah karena uang. Tidak ada yang salah menjadi Kapitalis, dengan menjadi kapitalis anda bisa menjadi sangat sosial !. Anda (negara tiongkok) adalah negara sosialis. Jika anda memiliki banyak uang, maka anda bisa menjadi negara yang sangat sosialis. Anda bisa menjamin kehidupan rakyat anda jika uang anda banyak. Bahkan anda bisa membantu negara lain yang sedang kesulitan, dan tentu negara yang dibantu akan merasa punya hutang budi kepada anda. jadi intinya kumpulkan uang sebanyak2nya niscaya anda akan menjadi yang paling sosialis didunia ini, mengalahkan raja kapitalis !.

Bagiamana dengan Indonesia, selama  rupiah yang sengaja dan dibiarkan untuk terus melemah dengan alasan daya saing, ataupun dengan alasan apapun, maka Indonesia juga akan dengan sengaja diperlemah. Lihatlah saat Rupiah menguat, lalu Bank Indonesia dan Pemerintah ketar-ketir bagaimana ini, nanti tidak bisa ekspor, barang impor membanjir dan sabagainya. Akhirnya Rupiah dibuat melemah. Jika Melemahnya kebablasan seperti ini, dianggap wajar, dianggap bahwa inilah nilai rupiah yang wajar !!!!

Save Rupiah, Save Indonesia ! Jadi mari kita tunggu SBY saat turun tanggal 20 oktober nanti. Berapa nilai rupiah ?. Jika melemah jauh dari 9400... berarti pemerintah SBY sekarang, berhasil melemahkan rupiah untuk sebuah kesuksesan yang dia claim.

Untuk presiden ke depan, semoga anda menjaga nilai Rupiah dan saya akan nilai keberhasilan anda dengan nilai rupiah !

Remarks : tulisan ini tidak untuk mendeskreditkan presiden tertentu, atau pun yang lalu. Hanya ingin membuka mata, rupiah adalah harga jati diri indonesia ! rakyat Indonesia. Indonesia sudah merdeka tetapi bagaimana dengan Rupiah !!!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun