Mohon tunggu...
Erni Lubis
Erni Lubis Mohon Tunggu... Guru - Pengajar dan pembelar

Mencoba menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Begini Sekolah Kami Memulai Tahun Ajaran Baru 2020 di Tengah Pandemi

15 Juli 2020   21:53 Diperbarui: 15 Juli 2020   21:43 724
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kami para guru berharap kegiatan yang telah kami rancang bersama ini dapat berjalan dengan lancar. Meskipun siswa kita bagi berkelompok sesuai dengan desa mereka, dimana 1 desa biasanya terdiri dari 3-5 orang, kami tetap mengajak siswa untuk social distancing, mengenakan masker, dan tidak lupa cuci tangan.

Pada akhirnya kita menyadari bahwa pandemi ini menuntut guru untuk memutar otak, mencari solusi dalam rangka menyelesaikan permasalahan belajar dalam masa-masa pandemi. Kami tetap harus berjuang bagaimana caranya agar siswa-siswa kita tidak terlalaikan, dan tujuan transfer ilmu tetap terlaksana. Pandemi ini juga mengajarkan kepada para guru untuk sabar, dan ikhlas dalam mendidik siswa-siswanya. Kelak, kita dan para siswa akan memiliki sejarah rasanya belajar di tengah pandemi covid 19.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun