Sejatinya, empat tahun adalah masa yang cukup untuk memperbaiki status guru. Mempersiapkan secara bertahap bagaimana nasib guru, terutama guru honorer.
Keberadaan guru honorer tidak terlepas dari kebijakan morotarium pengangkatan guru. Ketika guru senior pensiun, atau peningkatan jumlah muruid dan perubahan kurikulum. Maka sekolah mesti mengangkat guru untuk mengajar akibat dari guru senior pensiun. Mengangkat guru hononer ketika murid bertambah.
Guru adalah jalur pengabdian. Jalur yang mengharuskan ia tidak berdagang memperjual belikan ilmunya. Caci maki pernah berhamburan ketika guru ikut bagian mendapatkan fee dari pengadaan buku ajar. Guru penah menjadapatkan caci maki ketika terkana kasus narkotika, asusila dan tindakan moral.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H