Mohon tunggu...
Sadha NJ
Sadha NJ Mohon Tunggu... Editor - Penulis

Description begins in the writer’s imagination but should finish in the reader’s (Stephen King)

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Manfaat Bergabung Menjadi Mitra Klinik Pintar

15 Agustus 2022   13:41 Diperbarui: 15 Agustus 2022   13:43 219
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Indonesia Hi-Tech. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Dari proses pendaftaran hingga ke pengobatan dan pembayaran bisa diatur melalui Klinik Operating System (OS). Tersedia pula dashboard yang bisa memantau dan menghasilkan laporan  aktual, lengkap, dan informatif mengenai operasional klinik.

  • Standarisasi fasilitas dan layanan

Mitra Klinik Pintar dibekali standarisasi fasilitas dan pelayanan yang maksimal. Tujuannya agar pelayanan yang diberikan kepada pasien selalu memuaskan dan akreditasi klinik meningkat. 

  • Terintegrasi dengan BPJS Kesehatan 

Sistem Klinik Pintar sudah terhubung dengan sistem PCare BPJS. Dengan demikian, klinik Anda bisa menerima dan mengelola layanan untuk para peserta BPJS.

Nantinya keterhubungan data di jaringan mitra Klinik Pintar dapat membantu mewujudkan Electronic Medical Record (EMR) yang utuh pada tahun 2024, sesuai visi misi dari Kementerian Kesehatan Indonesia. 

  • Menyediakan Layanan Sesuai Kebutuhan

Klinik Anda ingin menambah layanan serta sarana kesehatan lainnya? Klinik Pintar bisa membantu memungkinkan klinik Anda menyediakan layanan kesehatan, misalnya, seperti tes COVID, dengan menyediakan test kit sekaligus menghubungkannya ke sistem.

Selain itu, terdapat pula berbagai jenis layanan tambahan, seperti vaksinasi, medical check up, maupun laboratorium untuk menunjang pelayanan kesehatan di klinik Anda. Tambahan layanan bisa disesuaikan kebutuhan klinik masing-masing. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun