Namun menjadikan Sulbar sebagai basis untuk satu-dua-tiga industri unggulan, bukan persoalan yang bisa diselesaikan dalam dua periode kepemimpinan lokal (Gubernur ataupun Bupati/Walikota). Diperlukan road map jangka panjang, mungkin sampai 50 (lima puluh) sampai 100 (seratus) tahunan. Dan hal ini mestinya dijadikan wacana serius yang melibatkan semua stake-holderdi Sulbar. Tanpa itu, sekali lagi, tidak beralasan untuk terlalu optimistik.
Syarifuddin Abdullah | Jumat, 26 Agustus 2016 / 23 Dzul Qa’dah 1437H
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H