Sekarang konsentrasi ion [CN-] dapat dihitung:
[CN-] = Ka[HCN]/[H+] = 4,9 x 10^-10 x 0,01/10^-6 = 4,9x10^-10/10^-6 = 4,9 x 10 ^-6M
banyaknya garam sianida [ NaCN] = [CN-] + [HCN] = 4,9 x 10^-6 + 0,01 = 0,01M
maka banyaknya Mol garam NaCN sehubungan dengan volume asam lambung Mirna 150mL
0,15x0,01 = 0,0015 Mol
Berat molekur NaCN = 49 (Na=23, C = 12, N=14) , maka banyaknya NaCN 0,0015x 49 = 0,074g = 74mg.
Banyaknya CN- terlarut = 4,9 x 10^-6 x 49 x 0,15 = 0,036mg
Jadi Mirna perlu menelan 74mg NaCN agar PH lambung naik dari 2 menjadi 6 dan sisa NaCN terlarut cuma 0,036mg
Jawab soal2:
Molaritas 200mg NaCN dalam 150mL asam lambung
0,200/(49x0,15) = (0,027M)
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!