Mohon tunggu...
Rizka Khaerunnisa
Rizka Khaerunnisa Mohon Tunggu... Jurnalis - Jurnalis

Mengumpulkan ingatan dan pikiran.

Selanjutnya

Tutup

Film Artikel Utama

"Kim Ji-young, Born 1982" dan Tiga Wajah Generasi Perempuan

2 Desember 2019   10:48 Diperbarui: 2 Desember 2019   16:30 503
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Aulia Adam lewat tulisannya di tirto.id mengajukan tiga reaksi pasca menonton Kim Ji-young yang sangat niscaya.

  • Mereka yang terganggu dengan patriarki menggigit bibir, gemas karena ikut sakit saat menonton.
  • Mereka yang masih bimbang tentang mudaratnya patriarki mulai bertanya-tanya tentang status quo-nya; dan,
  • Mereka yang membela-bela patriarki makin tak nyaman dan terpaksa melempar gagasan untuk memboikot film ini.

Saya berada di nomor pertama. Saya juga ingin mengulang pertanyaan Aulia Adam lagi di sini; kalau Anda berada di nomor berapa?

Sebagai penutup, saya ingin mengutip kalimat Simone de Beauvoir yang masyhur.

"Perempuan tidak dilahirkan sebagai perempuan, melainkan 'menjadi perempuan'."

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun