Namun mencintai disaat yang sama
Berharap hanya akan menambah kecewa
Maka aku berhenti mengharapkannya
Biarlah hanya aku dan ibu dalam ikatan ini
Tak berbapa tak apa
Yang penting ibu selalu bahagia
Ku ganti doaku setelah belasan tahun
Hanya nama ibu yg ku sebut
Semoga ibu sehat selalu
Agar kita bisa bertemu lagi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!