Mohon tunggu...
Rudy W
Rudy W Mohon Tunggu... Lainnya - dibuang sayang

Ngopi dulu ☕

Selanjutnya

Tutup

Bola

Dijk Geram Disebut Liverpool Cuma Juara Liga Inggris, Dier Ngamuk

6 Maret 2020   08:34 Diperbarui: 6 Maret 2020   08:37 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Virgil van Dijk: fourfourtwo.com

Skor hingga jeda masih 1-0 untuk keunggulan tuan rumah.

Josip Drmic menyamakan kedudukan di menit ke 78. Drmic menyambar bola muntah sepakan dari Kenny McLean yang ditepis kiper Hotspur, Michel Vorm.

Adu penalti harus dilakoni setelah perpanjangan 2x15 menit skor 1-1 tidak berubah.

Saat Norwich unggul 3-2 di tos-tosan itu, algojo kelima Hotspur gagal. Tim Krul dapat mengamankan si kulit bundar. 

Resmilah Hotspur tersingkir, sebaliknya Norwich lolos ke perempatfinal.

Selepas kekalahan, Eric Dier, gelandang The Lily Whites terlihat marah-marah kepada seorang suporter di tribun. 

Eric Dier melompati papan iklan dan naik ke tribun untuk mengejar seorang suporter karena pemain berusia 26 tahun dihina oleh suporter tersebut.

Dier sangat berang. Para petugas keamanan bahkan harus memisahkan mereka. Dikabarkan suporter itu berusaha lari ke luar stadion untuk menghindari kejaran dari Dier.

Manajer Hotspur, Jose Mourinho, mengatakan bahwa dia bersama Dier dan memahami apa yang terjadi. Bahwa suporter itu telah menghina Dier. "Keluarganya (Dier) ada di sana dan mendengar hinaan itu," kata Mourinho.

Atas tindakan itu, Dier bisa saja terkena sanksi dari klub. Tetapi manajer asal Portugal itu menyatakan walaupun si pemain salah, tapi dia tidak bakal setuju kalau sampai ada hukuman.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun