Dengan autophagy juga membuat tubuh dapat berfungsi dengan normal meskipun sedang berpuasa.
Dengan tidak adanya sel-sel lama yang sudah tidak berfungsi lagi maka tubuh akan mempunyai sel-sel baru yang sehat yang mencegah tubuh dari penuaan dini.
Oleh karenanya, bagi "Islam KTP" atau siapa pun Anda manfaatkanlah berpuasa di bulan Ramadhan ini selain menjalankan Rukun Islam yang keempat juga untuk kesehatan Anda sendiri.
Bukan hanya Muslim, dokter akan menganjurkan siapapun seseorang berpuasa untuk memperbaiki atau menjaga kesehatan atau menjadwalkan makan pada waktu-waktu tertentu.
Bisa juga seseorang yang dalam keadaan sibuk, maka dia dianjurkan untuk berhenti makan setelah jam 8 malam dan pagi harinya tidak sarapan, lantas menggantinya dengan makan siang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H