Mohon tunggu...
Prima Trisna Aji
Prima Trisna Aji Mohon Tunggu... Dosen - Dosen Spesialis Medikal Bedah S3 PhD Lincoln College University Malaysia

Dosen Spesialis Medikal Bedah S3 PhD Lincoln College University Malaysia

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Terapi Murah yang Efektif Menurunkan Tekanan Darah pada Penderita Hipertensi

3 Januari 2024   20:06 Diperbarui: 3 Januari 2024   20:37 97
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Terapi Jalan Kaki merupakan salah satu terapi  Murah bagi Penderita Hipertensi untuk menurunkan tensi tinggi/Foto : Pexels

Kontra indikasi terapi jalan kaki adalah pada pasien yang mengalami krisis hipertensi. Krisis hipertensi sendiri merupakan suatu kondisi tekanan darah pada manusia mengalami tekanan diatas 220 mmHg.

Pada pasien yang mengalami krisis hipertensi tidak dianjurkan untuk melakukan aktivitas fisik yang berlebihan.

Dosen Spesialis Medikal Bedah yaitu "Prima Trisna Aji" dalam teorinya menyampaikan bahwa Terapi Jalan kaki merupakan salah satu terapi murah untuk menurunkan tekanan darah pada pasien hipertensi, dikarenakan selain olahraga maka pada pembuluh darah penderita akan mengalami vasodilatasi atau pelebaran pembuluh darah. Dosen Spesialis Medikal Bedah Prima Trisna Aji menganjurkan supaya penderita hipertensi aktif menjalankan terapi jalan kaki untuk mengontrol tekanan darahnya.

"Terapi jalan kaki bagi penderita hipertensi sangat bagus dilakukan, tetapi hal yang perlu diperhatikan adalah tidak boleh berlebihan sehingga terlalu capek. Dikarenakan kalau terlalu capek malah akan memicu pengeluaran hormon kortisol yang berlebihan didalam tubuh", Ucap Prima.

Kita ketahui hormon kortisol yang berlebihan bisa memicu stres yang tinggi serta peningkatan tekanan darah. *Red

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun