Lakukanlah video call dengan anggota keluarga, teman kantor, teman komunitas lewat whatsapp, google hangout, skype, zoom, dll. untuk  melihat wajah dan senyum mereka.
Sentuhan gairah  atau semangat ternyata akan lebih berdampak ketika melakukan video call daripada hanya sekedar telepon biasa.Â
Nyata bahwa setiap orang memang membutuhkan kehadiran  orang lainnya  untuk melepas stres meski hanya melalui layar HP.Â
Demikian tips bagi Anda untuk menghadapi stres saat bekerja dari rumah. Semoga badai ini cepat berlalu  dan semua kembali berjalan normal. Semoga tips ini membantu dan bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!