Mohon tunggu...
Rosita Sinaga
Rosita Sinaga Mohon Tunggu... Guru - artikelmissrosita.blogspot.com, youtube: https://bit.ly/3nQfGqY

Seorang pendidik dan penulis yang ingin memberi manfaat bagi pembaca.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Dampak WFH Buat Guru

12 April 2020   21:24 Diperbarui: 13 April 2020   21:04 1182
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

WFH alias work from home sudah hampir 4 minggu berjalan bagi seluruh karyawan di Jakarta, termasuk guru dan murid. 

Apa yang Anda rasakan selama bekerja di rumah? Ada yang happy karena bisa berkumpul dengan keluarga, ada yang bosan karena terbiasa dengan rutinitas.

Buat saya sebagai seorang pendidik di sekolah swasta, saya merasa wfh ini membawa dampak positif dan negatif. 

Dampak positif apa saja yang sara rasakan sebagai pendidik? 

1. Saya punya banyak waktu di rumah dan bisa berjemur di pagi hari.

Rutinitas saya setiap hari berangkat dari rumah pukul 7 pagi dan pulang pukul 4 sore. Kebetulan jam kerja di sekolah saya adalah jam 8 pagi-4 sore. Tetapi saya selalu merasa tidak punya waktu untuk berjemur matahari pagi karena sudah memikirkan persiapan mengajar setiap hari. 

Rutinitas saya lainnya adalah biasanya setelah pulang bekerja, saya lanjut bekerja sebagai guru les privat. Pekerjaan sampingan yang cukup lumayan menambah penghasilan seorang guru. 

Begitulah, hampir setiap hari saya melakukan rutinitas tersebut. Bisa dikatakan tidak ada waktu buat saya berjemur di bawah matahari pagi dan sedikit waktu untuk keluarga.  Selama ini, waktu  yang saya miliki cukup terkuras untuk administrasi sekolah, anak murid dan orangtua murid saja.

Dengan adanya wfh, saya belajar menikmati untuk beristirahat dan mencintai diri sendiri dan keluarga. Tentunya juga saya bisa menikmati berjemur di pagi hari untuk meningkatkan imunitas tubuh. 

2. Cucian berkurang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun