Mohon tunggu...
Rosdiana Susanti
Rosdiana Susanti Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer Writer and Parttime Ilustrator

Saya adalah perempuan yang senang menulis berbagai topik tentang pengalaman perempuan, perdamaian, cerita pendek, hingga tips bersosial media. Saat ini sedang belajar tentang hidup sustainable dan berkesadaran.

Selanjutnya

Tutup

Nature Artikel Utama

Apa yang Bisa Dilakukan Kaum Perempuan Mengantisipasi Dampak Perubahan Iklim?

15 Oktober 2023   20:25 Diperbarui: 20 Oktober 2023   15:14 226
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi (KOMPAS.com)

Selain itu tidak ada drama gatal-gatal atau iritasi. Untuk hari-hari normal bisa 2-3 kali ganti pembalut guna ulang. Selain itu harganya juga terjangkau, untuk tiga pembalut berkisar di harga lima puluh ribu rupiah saja, dan tentu saja sangat mudah ditemukan di e-comerce kesayangan teman-teman sekalian.

Meski nampaknya perilaku menggunakan pembalut guna ulang ini hanya gerakan kecil saja. Namun percaya saja, teman-teman akan merasakan manfaatnya sendiri juga sebagai bentuk gerakan kita sebagai perempuan untuk mulai bertanggung jawab atas sampah yang kita pakai dengan bijak dan membantu bumi kita bernafas lega.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun