Mohon tunggu...
Roni Aron Oktavianus
Roni Aron Oktavianus Mohon Tunggu... Akuntan - Finance, Accounting, Tax, Budget, Audit

Belajar, aplikasikan, analisa, Belajar lagi, dst

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Manajemen Risiko dalam Kehidupan

13 Oktober 2022   11:02 Diperbarui: 13 Oktober 2022   11:05 232
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

B. Mengurangi Resiko = Kita melakukan pengurangan resiko

Contoh = Naik Motor pakai helm

C. Transfer Resiko =  Kita melanjutkan hal yang di rencanakan, tapi dengan beberapa pencegahan resiko

Contoh = sebelum naik motor, sudah bayar asuransi kesehatan

D. Menerima Resiko = Kita lanjutkan rencana kita dan siap jika nanti ada bahaya di depan mata

Contoh = Naik motor saja, kalau kecelakaan ya pasrah saja.

4. Implementasi

Kita melaksanakan apa yang telah kita rencanakan sebelumnya untuk menghadapi resiko yang mungkin akan muncul di kehidupan kita ini

5. Evaluasi dan Review

Setelah kita melakukan rencana kita, ayo berhenti sejenak dan lihat seberapa besar metode manajemen resiko yang kita buat berjalan. Jika ada hal hal yang di luar prediksi kita, jangan ragu untuk melakukan adjustment/ penyesuaian  atas metode manajemen resiko yang telah kita buat sebelumnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun