Mohon tunggu...
Ronald Ch. Tamaka
Ronald Ch. Tamaka Mohon Tunggu... Wiraswasta - Cryptalker

Talks about Blockchain, Cryptocurrency, NFT, DeFi and Web3

Selanjutnya

Tutup

NFT

Money Laundering Itu Begini Lho...

24 Juli 2022   20:35 Diperbarui: 24 Juli 2022   20:55 776
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

5. Vignesh, adalah ex-founder Coins-E & Lendroid. 2 Project scam jaman baheula. ( Duitnya perlu dicuci ? :D )

6. Saat periode bidding NFT Beeple terjadi, harga token B20 to the moon. Menyentuh 23 USD. Hitung saja nilai token yg di-dump menjelang dan pasca periode tersebut.

Metakovan tidak rugi membeli NFT Beeple, malah untung besar di token B20-nya, duitnya bersih dan portofolio perusahaannya Metapurse menjadi bonafid :D

Beeple ? jadi terkenal, Big Artist. Win - win khan.

So, jika menurut kita tidak masuk akal ? Mungkin jawabannya karena kita tidak mengetahui real game-nya :D

Ini hanya trik lama dengan bungkus teknologi.

Tapi, kalo saya bandar judi. Lebih mudah bangun apartemen, hotel, dealer mobil, klub bola, yayasan, restoran.

Lebih keren juga saya, kalo ditanya orang :D

Lho memang ada ya ? :D

Jadi, Money Laundering with NFT begitu lho...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten NFT Selengkapnya
Lihat NFT Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun