Mohon tunggu...
romadhona diah
romadhona diah Mohon Tunggu... Guru - pencinta alam

Menulis itu bagaikan mengukir pada batu prasasti versi soft file.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Catatan Pengajar Praktik Lokakarya Keenam

19 April 2024   14:57 Diperbarui: 19 April 2024   15:01 662
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sebelumnya CGP  sudah memetakan posisi diri dan kompetensi yang masih perlu dikuatkan untuk mendukung tercapainya rencana pengembangan program sekolah yang berdampak pada murid. PP memberikan waktu 50 menit dalam  menyusun rencana penguatan kompetensi diri CGP untuk mendukung tercapainya program sekolah. Sebelumnya PP telah mengingatkan CGP untuk membawa rencana penguatan diri pada saat lokakarya orientasi. Dalam menyusun rencana penguatan kompetensi Calon Guru Penggerak dapat berdiskusi saling memberi masukkan satu sama lain. 

LK Rencana Penguatan Kompetensi Diri salah satu Calon Guru Penggerak 

LK Rencana Penguatan Kompetensi Diri salah satu Calon Guru Penggerak. Dok Pri. 
LK Rencana Penguatan Kompetensi Diri salah satu Calon Guru Penggerak. Dok Pri. 

TINDAK LANJUT DAN PENUTUP ( 30')

Setiap peserta menulis 1 kata kunci hari ini saya sudah belajar...

Setelah membaca masing-masing kata kunci Calon Guru Penggerak, PP memilih  dua  orang  perwakilan dari kelompok PP. Dari kelompok PP Bu Reni yaitu Pak Yafi menjelaskan kata kunci dari pembelajaran yang didapat hari ini adalah 'Ikhlas"  Artinya pada hari ini Pak Yafi ikhlas meninggalkan keluarganya, istrinya yang sedang hamil besar untuk mengikuti lokakarya 6 dimana sebagai calon guru penggerak yang merupakan role model bagi rekan-rekan sejawatnya dalam mengembangpan potensi diri dan orang lain harus selalu belajar menambah wawasan demi mewujudkan pembelajaran yang berpusat pada peserta didik. Sedangkan perwakilan CGP dari saya yaitu Bu Sisca menjelaskan maksud dari kata kunci hari ini saya belajar perubahan adalah Bu Sisca selalu berusaha melakukan perubahan dari kompetensi  guru penggerak yang sebelumnya harus dikuatkan menjadi lebih kuat. 

dokpri
dokpri

KESIMPULAN DAN TINDAK LANJUT (10 ')

Pengajar Praktik kemudian menyampaikan tindak lanjut untuk lokakarya ketujuh yaitu: 

1. Melengkapi rencana program sekolah dalam bentuk power point maksimal sembilan slide dan dicetak ukuran A3 (satu kertas

    ukuran A3 berisi 9 slide) dan  akan digunakan untuk pameran hasil program di lokakarya tujuh. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun