Mohon tunggu...
Rodatus Sofiah
Rodatus Sofiah Mohon Tunggu... Guru - Guru

Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas Muhammadiyah Surakarta Gelombang 2 Tahun 2023

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Perwujudan Pancasila sebagai Entitas dan Identitas Bangsa Indonesia di SD Al Firdaus Surakarta

15 Maret 2024   12:41 Diperbarui: 17 Maret 2024   18:51 478
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: https://ditpsd.kemdikbud.go.id/hal/profil-pelajar-pancasila

Dimensi keempat yaitu kebhinekaan global diwujudkan dengan kegiatan

  • Memperingati hari kemerdekaan Indonesia dengan mengadakan lomba-lomba.
  • Membimbing setiap peserta didik dalam menyelesaikan LKPD tanpa memandang suku, ras, agama dan sebagainya.
  • Toleransi antar siswa berkebutuhan khusus (inklusi) dengan siswa reguler.

Dimensi kelima yaitu bernalar kritis diwujudkan pada kegiatan pembelajaran dengan memberikan tugas kepada peserta didik untuk mengasah kemampuan berpikir kritis seperti meminta pendapatnya mengenai peristiwa dalam kehidupan nyata yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari.

Siswa kelas 5A diajak untuk bernalar kritis memahami materi migrasi melalui UOI (Unity of Inquiry)
Siswa kelas 5A diajak untuk bernalar kritis memahami materi migrasi melalui UOI (Unity of Inquiry)

Siswa kelas 5A menuliskan hasil pendapat tentang dampak migrasi
Siswa kelas 5A menuliskan hasil pendapat tentang dampak migrasi

Dimensi keenam yaitu kreatif diwujudkan dalam kegiatan memberikan tugas kepada peserta didik untuk mengasah kemampuan kreatif mereka seperti membuat mind map, mengisi mading kelas yang terdiri dari puisi, cerpen, pantun, dan sebagainya.

SIMPULAN

Berdasarkan hasil dari pembahasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa (1) tantangan dalam menghayati Pancasila sebagai entitas dan identitas bangsa Indonesia di SD Al Firdaus Surakarta yaitu terdapat dampak budaya asing yang dapat mempengaruhi peserta didik yaitu peserta didik suka menirukan cara berpakaian; gaya bahasa dalam bicara; dan hilangnya permainan-permainan tradisional yang menunjukkan jiwa gotong royong; (2) terungkap bahwa SD Al Firdaus surakarta telah menerapkan enam profil pelajar pancasila sebagai upaya perwujudan dari entitas dan identitas bangsa Indonesia.

DAFTAR PUSTAKA

Halimah, Misnawati, Lestariningtyas, S. r., dkk. (2023). Implementasi Pancasila Sebagai Entitas Dan Identitas Pendidikan Abad Ke-21 Di SMAN 4 Palangka Raya. Cakrawala: Jurnal Pengabdian Masyarakat Global Vol. 2, No. 1 Februari 2023 

Kemdikbud. (2024). Profil Pelajar pancasila. diakses dari https://ditpsd.kemdikbud.go.id/hal/profil-pelajar-pancasila

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun