Mohon tunggu...
Robi Ariyanto
Robi Ariyanto Mohon Tunggu... Jurnalis - JURNALIS

Mahasiswa Universitas Islam Malang

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Memaknai HUT Daerah

26 Juni 2020   15:21 Diperbarui: 26 Juni 2020   19:11 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam membangun sebuah daerah rasanya tak cukup jika hanya dititik tumpukan kepada pemaku kebijakan. Dalam hal ini pemerintah daerah (PEMDA). Akan sudah menjadi suatu keharusan bagi semua elemen masyarakat untuk ikut berpartisipasi dalam memajukan daerah KKU ini. Baik memberikan  sumbangsih ide/gagasan, kreatif, inovatifnya maupun tenaga. Yang pada intinya sesuai dengan porsi dan kempuan masing-masing.  Namun saya kira ada langkah yang paling sederhana Misalnya saja delay taat membayar pajak daerah  (hehe). Dimana kita ketahui dengan taat membayar pajak akan berdampak kepada pembangunan daerah nantinya.

Sebaliknya kebijakan publik yang dibuat para birokrasi haruslah bertendensi berpihak kepada masyarakatnya. Apabila kebijakan publik dalam hal ini peraturan daerah itu tidak sesuai dengan kebutuhan hajat hidup masyarakat. Maka harus ada upaya cepat untuk merumuskan ulang kebijakan tersebut. Demi upaya pemenuhan kesejahteran publik ditanah KKU ini sesuai dengan tema ulang tahun daerah pada kali ini.  

Adapun Hal yang kerap menjadi permasalahan di KKU hingga saat ini masih seputar air bersih yang masih sulit dijangkau dibeberapa kecamatan sala satunya kecamatan simpang hilir. Selain itu sektor pembangunan wabil khsuus infratruktur jalan yang hingga saat ini masih menjadi masalah ditanah betuah tersebut.

Disamping beberapa persoalan diatas hal yang juga layak dijadikan refleksi kolektif pada ulang tahun Kabupaten Kayong Utara (KKU) ini antaranya menyangkut kemudahan pelayanan publik dalam hal pendidikan, kesehatan, dan pelayanan publik sejenisnya. Dan sudah menjadi suatu keharusan bagi para birokarat untuk terus  meningkatkan pelayanan publik tersebut. Yang tentunya tidak terlepas dari adanya political will dalam formasi birokrasi. Yang kira-kira berbunyi: kalau bisa dipersulit untuk apa dipermudah. 

Akhir kata penulis mengucapkan selamat hari jadi yang ke 13 untuk Kabupaten Kayong Utara semoga menjadi kabupaten yang maju nantinya dan satu lagi harapannya penulis sebagai masyarakat semoga infrastruktur yang amat penting seperti ketersediaan air  bisa dijadikan prioritas utama. agar masyarakannya tidak lagi mengalami kesulitan dalam mendapatkan air bersih. 

Sekian 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun