Mohon tunggu...
Rizky Febriana
Rizky Febriana Mohon Tunggu... Konsultan - Analyst

Senang Mengamati BUMN/BUMD dan Pemerintahan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Akhir Pekan bersama Warga

10 Agustus 2018   23:56 Diperbarui: 11 Agustus 2018   00:05 253
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kita, jangan jadi warga yang membebani. Protes saat sampah terlambat diangkut petugas kebersihan tetapi diam saat iuran kebersihan kita terlambat dibayarkan. Kita jangan bisanya hanya protes saat kemanan lingkungan rumah terganggu tetapi lupa bayar iuran keamanan buat security lingkungan tinggal kita.

Keaktifan untuk membayar iuran sebaiknya juga dilakukan bagi kita misalnya yang punya rumah di lingkungan tetapi kita tak tempati, rumah kita hanya untuk investasi. Rumah kosong bukan berarti bebas dan lantas tak berpartisipasi. Dan untuk yang ini, iuran, urunan, partisipasi dalam bentuk nominal, bukan pilihan seperti waktu yang sempat diluangkan atau tidak. Toh, apa yang kita keluarkan juga bukan untuk siapa-siapa, tetapi kembali lagi dari kita, oleh kita dan untuk kita.

Kalau kita ketemuan warga aja susah padahal sering ada di rumah dan ada waktu luang, kalau kita bayar iuran mesti diminta-minta dulu atau sering absen padahal kita mampu, nanti tetangga kita akhirnya bingung kalau suatu saat kita butuh bantuan, gak ditolongin kasian, ditolongin kok nyebelin. Hehehe

Inilah yang membuat saya merenung, saya ini warga yang seperti apa ya, apakah warga yang bisa rukun, bisa guyub atau yang nyebelin kah?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun