Mohon tunggu...
Rizki Alawiya
Rizki Alawiya Mohon Tunggu... Lainnya - Awardee LPDP, Magister pendidikan Universitas Mataram

Menulis saja. Mungkin sederhana dalam pikirmu, tapi bermakna buat orang lain

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Tips Mengatur Waktu bagi Ibu-ibu Muda yang Kuliah Lagi

25 Oktober 2020   13:45 Diperbarui: 25 Oktober 2020   13:51 166
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Koleksi pribadi Alawiya

Ini karena sebagai emak-emak yang kuliah, kita punya tugas lebih dari menjadi emak saja atau mahassiswa saja. Namun sekarang bagaimana tugas-tugas itu disatukan pada waktu bersamaan. Jika kamu tidak menjaga mood-mu, bisa jadi banyak tugasmu yang harus terbengkalai.

Inilah beberapa tips dari penulis yang bisa kamu coba terapkan. Karena bisanya emak-emak multitasking,  yakin deh, seabreg tugas ini bisa kamu kerjakan entah itu dengan caramu sendiri atau dengan mengikuti beberapa tips diatas.

Lalu bagaimana jika rencana ini gagal alias tugas masih terbengkalai karena kamu sakit, jadi waktu yang seharusnya digunakan untuk tugas, dijadikan waktu untuk istirahat total?

Jangan panik! Jika kamu sakit, komunkasikanlah ke dosenmu sesegera mungkin. Beritahu tentang kondisimu, minta kelonggaran waktu, tapi tetap katakan bahwa jika mau cepat baikan, akan tetap berusaha menyelesaikan tugasmu tepat waktu.

Lalu bagaimana jika itu terkait orang lain atau lingkunagn kita, semisal anak yang sakit, suami yang sakit, atau ada hajatan tetangga, sehingga kita tidak enak jika tidak bantu-bantu?

Tetap kerjakan sebisamu, walaupun itu mungkin tak maksimal. Tanamkanlah dalam pikiranmu, bahwa belajar itu bukan selesai ketika mengumpulkan tugas, tapi belajar itu untuk kebaikan yang jauh ke depan. Jadi, jika saat ini kamu ternyata tidak puas dengan hasil tugasmu karena mungkin tak cukup waktu membaca referensi atau mempelajari topiknya, kamu masih punya waktu setelah itu untuk membaca lagi. Akan ada akhir pekan dan waktu libur panjang setelah semester yang bisa kamu gunakan untuk belajar dengan santai. Yang penting usaha dulu. Semangat emak!

Salam,

Penulis

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun