Mohon tunggu...
Riyani
Riyani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Stay focus and complete the journey

Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga (20107030023)

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Cara Mudah Membuat Capcay Goreng dan Buntil Daun Pepaya

25 Juni 2021   16:27 Diperbarui: 25 Juni 2021   16:30 399
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Capcay goreng merupakan salah satu makanan khas peranakan China yang sudah sangat familiar dengan masyarakat Indonesia. selain cara membuatnya yang cukup mudah, rasanya juga khas, tak heran hidangan ini sering menjadi piihan untuk menu makan siang ataupun malam.

Capcay sendiri terdiri dari beberapa jenis sayuran yang ditumis secara bersamaan. Bisa juga ditambah beberapa bahan tambahan seperti sosis maupun bakso ikan. Di Indonesia sendiri juga sudah banyak rumah makan yang menyediakan hidangan satu ini. sebagai hidangan berbahan dasar sayuran, capcay memang menjadi sumber serat yang bagus. Kandungan serat pada capcay bisa membantu proses pencernaan sehingga metabolisme tubuh bisa lebih lancar. Cara memasaknya yang dengan ditumis, membuat nutrisi sayuran oada capcay ini tetap terjaga. Dalam satu porsi capcay saja mengandung berbagai vitamin, kalsium, zat besi, fosfor, dan mineral yang lain.

Sementara untuk buntil sendiri merupakan salah satu makanan tradisonal yang berasal dari jawa. yang terbuat dari daun pepaya atau daun singkong yang diisi dengan kelapa parut dan juga ikan teri. Selain rasanya yang enak, daun pepaya dikenal memiliki ragam manfaat kesehatan, mulai dari baik untuk pencernaan, meningkatkan kesehatan kulit, mengobati demam berdarah hingga dapat menurunkan kadar gula darah. Namun, walalupun terdapat banyak manfaat, mengonsumsi terlalu banyak daun pepaya juga dapat menyebabkan efek samping. Maka disnjurkan untuk mengnsumsi daun pepaya sewajarnysaja.

Walaupun rasanya yang pahit, namun rasa pahit tersebut bisa dihilangkan dengan cara pengolahan yang benar. Misalnya dengan direndam dengan garam dapur, direbus dengan lembar daun jambu biji, direndam menggunakan gula pasir juga bisa menetralisir rasa pahit daun pepaya.

Nahh itulah resep cara membuat capcay goreng dan buntil daun pepaya, yang bisa dicoba dirumah. Mudah bukan??. Jadi tidak ada alasan untuk tidak makan sayur, penuhi nutri selama pandemi dengan makan sayur dan buah. Semoga bermanfaat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun