Mohon tunggu...
Rival munawar
Rival munawar Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Pemasok bir buatan sendiri

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pergaulan Bebas

22 Juni 2023   10:08 Diperbarui: 22 Juni 2023   10:08 180
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

1. Menegakkan Aturan Hukum

Aturan hukum perlu ditegakkan dengan tegas. Penegakan aturan hukum mampu memberikan efek jera kepada pelaku pergaulan bebas dan berfungsi sebagai benteng untuk menyelamatkan generasi muda bangsa Indonesia.

2. Sosialisasi di Sekolah

Adanya sosialisasi akan bahaya pergaulan bebas membuat masyarakat terutama para remaja mengetahui bahaya yang ditimbulkan dari pergaulan bebas sebagai langkah pencegahan. Sosialisasi ini bisa mulai dilakukan di lingkungan sekolah.

3. Memperbaiki Cara Pandang

Cobalah untuk ubah cara pandang Anda. Sebisa mungkin agar berpikir optimis menghadapi apa yang terjadi dalam hidup. Apabila mendapatkan kekecewaan dan gagal mendapatkan hal yang diinginkan, coba untuk menanggapinya dengan positif.

4. Menjaga Keseimbangan Pola Hidup

Anda bisa mulai menjaga pola keseimbangan hidup agar terhindar dari pergaulan bebas. Mulai lakukan manajemen waktu, mengisi kegiatan positif, dan belajar membantu mengurangi pergaulan bebas.

5. Banyak Membaca Buku

Membaca buku memberikan wawasan luas, baik itu wawasan dalam pelajaran di sekolah maupun wawasan akan kehidupan yang baik. Membaca buku juga bisa membuat Anda mengetahui lebih cepat hal-hal yang tidak baik dan tidak boleh dilakukan.

Itu dia pembahasan mengenai pergaulan bebas secara lengkap, mulai dari pengertian, ciri-ciri, penyebab, dampak, hingga cara menghindarinya. Semoga Anda dan anak-anak di lingkungan sekitar bisa terbebas dari pergaulan bebas!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun