Mohon tunggu...
Rita Nur Aliyah
Rita Nur Aliyah Mohon Tunggu... Guru - MAHASISWA IAIN JEMBER

pertahankan sabar dan senyummu

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Guru dalam Dilema Covid-19

13 April 2020   12:25 Diperbarui: 28 April 2020   09:45 168
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

    Dalam hal jaringan biasanya ini menjadi kendala bagi pelajar yang bukan berasal dari kota, tempat-tempat terpencil akan sangat susah mendapatkan jaringan yang lancar. Padahal sistem pembelajaran online sangat membutuhkan banyak sinyal.

3. Kuota menipis

    Besarnya pengeluaran yang digunakan untuk pembelian kuota internet tentu menjadi kendala bagi siswa juga orang tua, karena pembelajaran online menghabiskan banyak kuota, sehingga hal ini mengakibatkatkan pembengkakan pada jatah kuota internet anak.

 4. Keterbatasan kemampuan Bagi guru, siswa dan juga orang tua yang gaptek (gagap teknologi)

      pembelajaran online tentu menjadi beban berat yang harus dijalankan. Untuk sekolah yang terbiasa menggunakan sistem online tentu tidak ada kendala, namun dengan sekolah yang baru melaksanakan sistem online tentu akan jadi masalah.

Lantas banyaknya kendala dan hambatan tentu tidak membuat pembelajaran online diurungkan, untuk itu peran orang tua dan guru disini sangat dibutuhkan, lebih lagi kepada guru yang memiliki kewajiban untuk mengajar. Untuk itu, peran guru yang sangat penting dan dibutuhkan dalam situasi saat ini adalah sebagai berikut:

1. Guru sebagai penasehat

     Sebagai seorang yang dihormati, guru harus bisa memberi nasehat kepada peserta didiknya. lebih lagi dalam situasi kritis saat ini, nasehat guru akan lebih menguatkan peserta didiknya. tidak semua peserta didik bahkan orang tua yang tidak keberatan dengan sistem daring. Tentu mereka akan sangat keberatan, banyaknya tugas rumah ditambah lagi tugas sekolah. Untuk itu nasehat guru sangat berperan, setidaknya penguatan-penguatan yang diberikan mampu meringankan beban pikiran peserta didik.

2. Guru sebagai evaluator

     Adanya masalah yang timbul dari pembelajaran online, guru harus mampu mengevaluasi pelaksanaan pembelajaran. Hal ini bermanfaat untuk perbaikan sistem pembelajaran kedepannya, sebab tidak mudah memahamkan materi kepada siswa yang dilakukan secara online.

3. Guru sebagai innovator

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun