Mohon tunggu...
Riska Fadhilah
Riska Fadhilah Mohon Tunggu... -

Jurusan Akuntansi Di Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Money

BAB 16 Audit terhadap Siklus Pengeluaran: Pengujian Substansif terhadap Saldo Utang Usaha

8 April 2016   13:44 Diperbarui: 2 Mei 2016   20:35 550
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Perbedaan Karakteristik Utang Lancar dengan Aktiva Lancar

Perbedaan karakreristik utang lancar dengan aktiva lancar adalah:

1.      Dalam penyajian aktiva lancar, klien berkecenderungan umum untuk menyajikan aktiva tersebut lebih tinggi dari jumlah yang senyatanya. 

2.       Dalam penyajian aktiva lancar klien menghadapi masalah penilaian unsur- nsur aktiva lancar per tanggal neraca.

Perbedaan Pengujian Substantif terhadap Hutang Lancar dengan Pengujian sunstantif Terhadap Aktiva Lancar

Perbedaan pengujian substantif terhadap hutang lancar dengan pengujian sunstantif terhadap aktiva lancar adalah:

1.      Pengujian substantif terhadap hutang lancar ditujukan untuk menemukan adanya penyajian hutang lancar yang lebih rendah dari jumlah yang seharusnya, sedangkan pengujian substantive terhadap aktiva lancar ditujukan untuk menemukan adanya penyajian aktiva lancar yang lebih tinggi dari jumlah yang seharusnya.

2.      Dalam pengujian substantif terhadap aktiva lancar, auditor menghadapi masalah penentuan kewajaran nilai aktiva lancar (nilai bersih yang dapat direalisasikan) yang dicantumkan ke dalam neraca.

 

PRINSIP AKUNTANSI BERTERIMA UMUM DALAM PENYAJIAN UTANG LANCAR DI NERACA

1.      Setiap jenis utang usaha lancar harus disjikan secara terpisah, jika jumlahnya material.

2.      Utang kepada perusahaan afiliasi, pemegang saham, dan karyawan perusahaan harus dipisahkan dari utang kepada pihak ketiga yang independen.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun