Mohon tunggu...
Risa Sudji Fitriani
Risa Sudji Fitriani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi UMY 2021

Badminton

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Workshop KPID DIY (Literasi Digital Kepenyiaran) di MAN 1 Yogyakarta

1 November 2024   20:55 Diperbarui: 1 November 2024   20:58 32
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

* Dalam sesi ini, peserta dibagi menjadi empat kelompok untuk berdiskusi dan menuliskan cara-cara melindungi diri dari konten penyiaran yang bermuatan seksual. Setiap kelompok diberi kertas plano dan spidol untuk mencatat hasil diskusi mereka.

Endang Sriutami, Humas MAN 1 Yogyakarta menyampaikan bahwa MAN 1 Yogyakarta telah mengembangkan program penyiaran seperti podcast dan major. Selain itu, tim keguruan juga memiliki tim penulis berita. "Tujuan diadakannya acara ini adalah agar kita lebih mengetahui rambu-rambu penyiaran. Harapan ke depannya, semoga kita dapat bekerjasama lagi dengan KPID dengan program yang lebih bagus lagi" ujarnya.

Ketua KPID DIY, Hazwan Iskandar Jaya, menyampaikan harapannya dalam acara workshop ini. Hazwan menekankan pentingnya peningkatan literasi digital bagi para peserta, khususnya dalam bidang kepenyiaran. "Workshop ini diharapkan dapat meningkatkan literasi digital peserta, khususnya dalam bidang kepenyiaran, serta memberikan pemahaman yang lebih baik tentang hak privasi dan perlindungan diri dari konten negatif," ujar Hazwan.

Acara ini bertujuan untuk membekali peserta dengan pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan untuk menghadapi tantangan di era digital. Selain itu, workshop ini juga diharapkan dapat membantu peserta memahami pentingnya menjaga privasi dan melindungi diri dari berbagai konten negatif yang dapat ditemukan di dunia maya.

Dengan adanya kegiatan ini, KPID DIY berharap dapat menciptakan ekosistem penyiaran yang lebih sehat dan bertanggung jawab di Yogyakarta.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun