"Kalau pagi dan siang diberi makan jagung dan tiap dua hari sekali diganti minum sama petugas kita yang ada sepuluh orang," jelas Budi Sugiyono.
Jenis burung merpati berwarna-warni
Burung merpati dikagumi tidak hanya karena keindahan warna bulunya yang putih saja tetapi juga warna bulunya yang lain. Jenis warna bulu burung merpati meliputi warna primer dan sekunder. Burung merpati di Lab Merdeka Belajar memiliki semua jenis warna bulu yaitu ada yang berwarna putih, hitam, merah, dan abu-abu.
Jumlah pelestarian yang tidak sedikit
Ketika bercengkrama di Lab Merdeka Belajar, maka akan menjumpai banyak burung merpati yang berterbangan. Jumlah burung merpati yang dilestarikan kurang lebih ada 100 ekor dan akan terus bertambah. Hal ini karena burung merpati mulai dikembangbiakkan menjadi hewan peliharaan.
Nah, tertarik berkunjung ke Lab Merdeka UNESA?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H