4. Sereh
Mengurangi peradangan dan nyeri pada sendi, Memperbaiki masalah kekuatan tulang dan Membantu mengontrol kadar asam urat dalam tubuh.
5. Manfaat Daun Salam
Daun salam kaya manfaat untuk kesehatan tulang dan sendi. Senyawa antiinflamasi di dalamnya membantu meredakan peradangan pada sendi, mengurangi nyeri dan bengkak.
6. Manfaat Kayu Manis
Meringankan rasa sakit saat rematik, Mencegah kerusakan jaringan pada persendian, Menghambat osteoklastogenesis (proses produksi osteoklas untuk kerusakan tulang). Dengan mengkonsumsi bahan-bahan herbal alami salah satunya adalah Susu Ostofit. Susu Ostofit adalah susu sapi yang diformulasikan bahan herbal alami, yang baik untuk kesehatan tulang dan sendi. Terbuat dari bahan herbal alami yaitu jahe, temulawak, sereh, daun salam dan kayu manis.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H