Mohon tunggu...
Rina Cahyani Oktavia
Rina Cahyani Oktavia Mohon Tunggu... Editor - Mahasiswa

Edukasi

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Mahasiswa PPG UST Ajak Ibu-ibu PKK dan Anak-anak Muda Dusun Joho, Magelang Mengoptimalkan Pemanfaatan Kelor dengan Membuat DINKESU

26 Juni 2024   09:08 Diperbarui: 26 Juni 2024   09:20 151
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mahasiswa PPG Prajabatan UST PGSD 003 Kelompok B melaksanakan FGD dan workshop pembuatan DINKESU (Dok. Pribadi)

Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan dalam dua rangkaian acara, dimulai dari FGD dalam rangka pemaparan materi dan tanya jawab mengenai pemanfaatan kelor, packaging (pengemasan) dan pemasaran olahan kelor, lalu dilanjutkan dengan praktik pembuatan DINKESU pada kegiatan workshop. Selama kegiatan workshop, ibu-ibu PKK terlibat secara langsung dalam proses pembuatan DINKESU, yaitu puding kelor susu. 

Kegiatan ini dapat berjalan dengan baik dan lancar, para peserta sangat antusias mengikuti FGD dan workshop pembuatan DINKESU. Harapan kami, kegiatan ini dapat dilanjutkan oleh masyarakat dusun setempat sehingga dapat menghasilkan alternatif sumber energi makanan yang lezat, bergizi, dan memiliki nilai jual tinggi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun