"Lalu?"
"Dia mengajak kami ke Palembang, sekalian lebaran. Kita bertemu di sana saja. Ayah belum membeli tiket, kan? Ayah…" Aku tak menyimak lagi celotehnya. Hujan yang tiba-tiba turun, seperti tumpahan embun yang menyejukkan dada.
---sekian---
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI