Dari motivator tersebut dapat penulis simpulkan bahwa, untuk apa menunda suatu pekerjaan yang bukan membuat beban  lebih ringan dan tidak memiliki manfaat apapun , malah membuat beban lebih berat dengan pekerjaan yang menumpuk tersebut.
Alhasil pekerjaan tidak maksimal, timbul rasa kecemasan, berdampak pada memburuknya kesehatan karena terlalu larut mengerjakan tugas yang menumpuk. Jadi bertindaklah segera tanpa harus menumpukkan pekerjaan tersebut terlebih dahulu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H