Kendati jabatan tertinggi tengah kita emban
Nyatanya masih ada yang selalu lebih tinggi
Yakni 'giliran'
Giliran yang tidak pernah pandang bulu
Giliran yang tidak pernah peduli apa dan siapa kita
Namun
Kita tidak boleh pasrah dengan keadaan
Bangun pagi, mandi, sarapan dan kerja
Kemudian pulang ke rumah dengan utaian doa panjang
Itu hanya rutinitas yang harus tetap dikedepankan
Agar hidup tidak asal hidup
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!