Saya suka semua suguhan Kampung Tugu. Meskipun terkenal sebagai kampung kristen, semua makananya halal dan aman bisa dikonsumsi bagi yang beda agama.Â
Ke Kampung Tugu, Kendaraan Online saja! Â
Mau ke  Kampung Tugu, Cilincing, Jakarta Utara? Naik  Mikro Trans Jak 05 jurusan Semper-Rorotan .Rutenya melewati KBN Marunda. Namun, saya lebih  memilih  kendaran online, baik yang motor ataupun mobil. Paling murah dari  halte Trans Jakarta Plumpang Pertamina. Bisa juga dari Stasiun atau halte Trans Jakarta Tanjung Priok tapi dengan ongkos ojek yang lebih besar. Â
---Jakarta, 0923---
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI