Kejujuran tercermin dari perilaku yang bisa dipercaya dari segala tindakan, perkataan, pikiran dan apapun yang terkait dengan pekerjaan. Termasuk mengemban tanggung jawab yang diberikan. Â
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) : 1) jujur adalah lurus hati, tidak berbohong, Â (misalnya berkata apa adanya). 2) Tidak curang (misalnya dalam permainan, dengan mengikuti aturan yang berlaku). 3) Tulus ikhlas.Â
William Shakespeare mengatakan, tidak ada warisan yang bergitu kaya selain kejujuran. Pemberitaan mengenai kejujuran sangat banyak. Namun, menurut hasil studi yang disampaikan dalam Kompas.com pada 22 Juni 2019, tingkat kejujuran di Indonesia masih perlu ditingkatkan.
Bertambah usia dari anak-anak hingga dewasa, kemudaian melihat, mengalami dan merasakan hidup selama ini. Teryata benar, ibu,sekolah pertamaku belajar toleransi dan kejujuran. Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H