Mohon tunggu...
riap windhu
riap windhu Mohon Tunggu... Sales - Perempuan yang suka membaca dan menulis

Menulis untuk kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Simpel, Silahturahmi dan Transfer Bisa Sekaligus Pakai BCA Keyboard

18 Mei 2019   23:54 Diperbarui: 19 Mei 2019   00:14 299
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Aktivasi BCA Keyboard sebelum memulai transaksi (dok.windhu)

Asyiknya, nasabah tidak dikenakan biaya apapun saat melakukan aktivasi BCA Keyboard. Selain itu, Kode Akses dan PIN yang digunakan di BCA Keyboard sama dengan Kode Akses dan PIN yang digunakan di BCA mobile. Jadi nggak perlu bikin kode aksen dan PIN baru.

Bukti transfer antar rekening bank ataupun virtual account bisa dibagikan langsung ke penerima. Nggak perluscreenshot (dok.windhu)
Bukti transfer antar rekening bank ataupun virtual account bisa dibagikan langsung ke penerima. Nggak perluscreenshot (dok.windhu)
Transaksi Jalan, Chatting Jalan
Penasaran dengan tawaran fitur BCA Keyboard, aku langsung melakukan aktivasi hanya dengan menyentuh tulisan Aktivasi BCA Keyboard. Nggak bingung karena ternyata ada panduan transaksi di fiturnya.

Kebetulan transaksi keuangan bulanan untuk bayar ini dan itu setiap bulan harus selesai sebelum jatuh tempo pembayaran. Sambil  chatting melalui wagroup dengan kakak dan adik yang kini sudah beda rumah, aku menyentuh icon BCA Keyboard di sebelah kiri keyboard utama. Setelah itu memasukkan kode akses.

Tiga pilihan transaksi BCA Keyboard langsung terlihat, yakni Info Saldo, Transfer, dan Mutasi Rekening. Oke, karena kebutuhan adalah transfer, maka tinggal sentuh tulisan transfer hingga keluar pilihan ke rekening BCA atau ke BCA Virtual Account.

Transaksi pertama yang kulakukan adalah ke rekening virtual account. Setelah menginput nomor virtual accoun dan menginput  nominal, akan muncul konfirmasi transfer dan diminta Input PIN M-BCA. Selesai.

Semudah itu. Tidak perlu untuk menutup aplikasi chatting dengan saudara sementara tranfer dilakukan.Bukti Transfer pengiriman pun bisa langsung segera dilakuan. Bukti transaksi bisa dibagikan dalam bentuk gambar atau teks
Simpel.

Untuk transfer ke rekening BCA melalui BCA Keyboard, bahkan bisa memasukkan berita transfer. Setelah transfer, biasanya juga sekaligus cek mutasi rekening.  Periode mutasi transaksi  melalui BCA Keyboard tersimpan maksimal 7 hari terakhir. Benar-benar bisa melihat aktivitas transaksi tanpa perlu menutup aplikasi chatting.

Sungguh, aku masih tetap chatting dan berkomunikasi dengan kakak dan adik, berbarengan dengan proses transfer bank, cek mutasi rekening, dan cek isi saldo dilakukan. Fitur yang sangat menyenangkan dan sangat membantu.  Buat yang sering transfer bank, sayang banget jika tidak memanfaatkan kemudahan ini. Yuk aktivasi BCA Keyboard, biar transaksi bank jalan, chatting juga jalan !

Facebook  : R Windhu
 Akun        : https://www.facebook.com/r.windhu.3

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun