Hal itu berlanjut dalam jejak perjalanan 25 tahun Dompet Dhuafa, baik dari penghimpunan, sinergi, atau berkolaborasi mitra terus tumbuh untuk menekan kemiskinan, dan memberdayakan masyarakat miskin, serta dhuafa melalui lima pilar pemberdayaan, yakni pendidikan, ekonomi, kesehatan, pengembangan sosial budaya, dan dakwah.
 Direktur Utama Dompet Dhuafa Filantropi Drg. Imam Rulyawan mengatakan, terkait  menjawab panggilan zaman menuju 25 tahun kedua, Dompet Dhuafa akan terus berkomitmen bersama dengan mitra, donator, komunitas, ataupun masyarakat untuk terus membangun negeri.  Semoga saja bisa semakin memberdayakan masyarakat dhuafa. Semakin banyak yang merderka dari kemiskinan, seperti yang sudah diproklamasikan oleh Parni Hadi , pendiri dan pembina Dompet Dhuafa. Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H