Mohon tunggu...
riap windhu
riap windhu Mohon Tunggu... Sales - Perempuan yang suka membaca dan menulis

Menulis untuk kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Money

E-Rate BCA, Solusi Cepat dan Aman Bertransaksi ke Luar dan Dalam Negeri

17 Desember 2015   23:59 Diperbarui: 18 Desember 2015   04:00 131
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

 

Lebih Untung

Melalui e-Rate, pemantauan perkembangan nilai kurs mata uang juga lebih mudah karena bersifat real time. Selain itu, lebih dapat memberikan keuntungan kepada nasabah dari selisih harga jual dan beli dibandingkan bila transaksi valas dilakukan di counter !

Penasaran, saya buka website www.bca.co.id yang menampilkan kolom-kolom jual dan beli kurs mata uang melalui e-Rate, TT Counter, dan Bank Notes. Dalam table kurs mata uang saat ini, e-Rate BCA terdiri atas 14 mata uang asing yaitu Dolar Amerika Serikat (USD), Dolar Singapura (SGD), Euro (EUR), Dolar Australia (AUD), Kroner Denmark (DKK), Krona Swedia (SEK), Dolar Kanada (CAD), Franc Swiss (CHF), Dolar Selandia Baru (NZD), Poundsterling Inggris (GBP), Dolar Hong Kong (HKD), Yen Jepang (JPY), Riyal Arab Saudi (SAR) dan Yuan China (CNY).

                                             Kurs mata uang e-Rate, TT Counter, dan Bank Notes (bca.co.id)

Pada tabel Kurs mata uang di www.bca.co.id , transfer uang dengan e-Rate terlihat lebih menguntungkan bila dibandingkan melalui Telegraphic Transfer (TT Counter) atau Bank Notes. Buat nasabah tentu saja yang seperti ini penting karena nilai mata uang yang dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.

Nasabah lebih dapat melakukan dan memilih transaksi di waktu-waktu yang ‘tepat’ dan saat nilai kurs mata uang sedang ‘bagus’. Tentunya hal ini sangat berguna sekali bagi nasabah yang melakukan transfer uang, baik untuk keperluan bisnis maupun keperluan pribadi.

Mengenai kurs mata uang, Ranisa, seorang Kompasianer Diaspora yang ikut berdiskusi melalui video call dari Seattle, Amerika Serikat, menyampaikan pengalamannya ketika bertransaksi dari luar negeri ke Indonesia. Saat akan mentransfer uang , terkadang nilai mata uang yang ada sudah berubah. Nilainya sudah berbeda.

Hal ini terjadi karena transaksi melalui counter tidaklah Real Time seperti halnya e-Rate. Kurs mata uang terkini e-Rate dapat terlihat langsung saat membuka www.klikbca.com .

                                                   suasana nangkring Kompasiana-BCA (dok pribadi)

Solusi Cepat dan Aman

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun