Mohon tunggu...
riap windhu
riap windhu Mohon Tunggu... Sales - Perempuan yang suka membaca dan menulis

Menulis untuk kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop

Jalur Pejalan Kaki, Ruang Publik Nyaman yang Masih Dirindukan Warga Jakarta

30 September 2015   23:59 Diperbarui: 1 Oktober 2015   04:44 3556
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

- Trotoar Disalahgunakan Mengatasi Macet

Saat macet di jalan raya, pengguna sepeda motor sering memanfaatkan trotoar yang ada untuk mengatasi kemacetan dan bisa mendahului kendaraan yang lain, yang sama-sama sedang berada di tengah kemacetan. Padahal ini bisa membuat keselamatan pejalan kaki terancam.

 - Pojok atau Badan Trotoar Penuh Dengan Gardu dan Tiang

Penempata gardu dan tiang yang memenuhi trotoar jalan, juga dapat ditemui di sepanjang jalan manapun. Terutama di sisi sudut trotoar sehingga membuat pejalan kaki harus turun ke badan jalan saat melintas.

                   Bangunan yang memnuhi trotoar akan memaksa pejalan kaki turun ke badan jalan

- Trotoar Sering Digunakan Sebagai Tempat Sampah

Banyak sekali trotoar yang digunakan sebagai tempat pembuangan sampah sementara oleh masyarakat. Umumnya, jika berada di pojokan atau dekat pepohonan yang rimbun semakin banyak lagi sampah yang dibuang di trotoar.

 

                   Trotoar untuk membuang sampah di pinggir jalan

-Trotoar Merupakan Tempat Parkir

Penggunaan trotoar sebagai tempat parkir juga merupakan hal yang biasa dilihat. Sepeda motor naik di atas trotoar atau bahkan kendaraan roda empat diparkir dengan santai di atas trotoar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun