Mohon tunggu...
YUSRIANA SIREGAR PAHU
YUSRIANA SIREGAR PAHU Mohon Tunggu... Guru - GURU BAHASA INDONESIA DI MTSN KOTA PADANG PANJANG

Nama : Yusriana, S.Pd, Lahir: Sontang Lama, Pasaman. pada Minggu, 25 Mei 1975, beragama Islam. S1-FKIP UMSB. Hobi: Menulis, membaca, menyanyi, baca puisi, dan memasak.Kategori tulisan paling disukai artikel edukasi, cerpen, puisi, dan Topik Pilihan Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Belajar untuk Menikmati Hari-Hari yang Terjerat Obsesi

4 September 2022   06:48 Diperbarui: 4 September 2022   07:20 290
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"I...ii...iya buk," Aster menjawab dengan takut dan gemetar.

"Kenapa kamu melakukan itu Aster ?" tanya Bu guru.

"Eee....Aster iri dengan Fitri buk, menurut Aster....Fitri itu terlalu berlebihan," terang Aster.

"Ya sudah. Sekarang kamu harus minta maaf kepada Fitri dan ibu tidak mau mendengar kamu melakukan itu lagi. Paham Aster ?" Tegur Bu guru.

"Baik Bu, maaf ya Bu, maafin aku Fitri. Aster janji gak ulang lagi." Mereka pun saling bersalaman.

"Sekarang Aster. Kamu boleh pergi," kata Bu guru. Sementara itu Fitri masih ditahan Bu guru.

"Fitri...Bu guru ingin bertanya kepadamu. Kamu kenapa Fitri ? Ibu lihat kamu tertekan, cemas, dan khawatir," kata Bu guru.

"Kamu sampai jatuh sakit Fitri. Kamu tertekan ya dengan lomba itu ? Atau kamu dipaksa sama orang tua kamu Fitri ?" tanya Bu guru panjang lebar.

"Enggak bu, Fitri ga tertekan kok Bu. Fitri juga gak dipaksa Bu. Fitri cuma iri sama teman teman berprestasi," jawab Fitri.

"Sementara itu, Fitri belum bisa Bu. Fitri takut gak bisa menang lomba Bu. Fitri juga takut di masa depan Fitri ga bisa sukses Bu," sambungnya.

"Fitri....sebenarnya yang kamu lakukan itu bagus. Tapi benar kata Aster. Kamu juga terlalu berlebihan," kata Bu guru.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun