Mohon tunggu...
Ria amelia
Ria amelia Mohon Tunggu... Konsultan - Jangan Lupa Bahagia:)

Jangan Lupa Bahagia:)

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Gaduh Negeriku, Gundah Pahlawanku

10 November 2018   22:02 Diperbarui: 10 November 2018   22:33 585
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

            Dan pasti pahlawanku bersedih melihat ini

            Karena mereka dulu rela bercucuran darah demi lambang ibu pertiwi

Gaduh negeriku tak henti-henti

Karena kini melimpah jamur korupsi

Kekayaan pribadi seperti harus jadi harga mati

Padahal banyak rakyat kekurangan sesuap nasi

Pahlawanku pasti pilu melihat ini

Karena mereka dulu rela tak makan saat grilya demi keutuhan nusantara ini

            Gaduh negeriku tak henti-henti

            Karena banyaknya provokasi

            dan daerah yang ingin berlepasan dari bagian negeri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun