Mohon tunggu...
Bloor
Bloor Mohon Tunggu... Lainnya - Masih dalam tahap mencoba menulis

Tertarik pada pusaran di sekeliling lapangan sepak bola. Belajar sejarah bukan untuk mencari kambing hitam

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

16 Kemenangan Beruntun, Phoenix Suns Sedang Hot

29 November 2021   07:20 Diperbarui: 29 November 2021   07:34 279
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Apresiasi juga patut dilayangkan ke coach Monty Williams yang mampu membangun tim yang sangat menyatu. Williams yang sebelumnya malang melintang menjadi backroom staff di banyak tim, termasuk ketika menemani Coach K di tim nasional untuk Olimpiade Rio 2016. Wiliams mampu membuat timnya menerjemahkan taktiknya di arena sekaligus menangani ego pemain-pemainnya.

Tapi musim masih panjang dan Suns masih dibayangi oleh kegagalan mereka di final musim lalu meskipun sudah unggul. Rekor apapun di musim reguler tak akan lagi bermakna apabila tidak menghasilkan cincin di akhir musim. Ingatlah ketika Warriors mencatat rekor 73-9 dan berakhir kalah secara epik di final 2016.

Rintangan terdekat Suns tak lain di awal desember mereka bakal berhadapan dengan Warriors dua kali di waktu berdekatan. Sebagai dua tim di puncak klasemen wilayah barat, tentu duel antar keduanya bakal seru dan wajib dinantikan. Kedua tim sama-sama sedang dalam performa terbaiknya belakangan ini.

Mikal Bridges lewati hadangan pemain Warriors musim lalu (Joe Camporeale/USA Today Sports)
Mikal Bridges lewati hadangan pemain Warriors musim lalu (Joe Camporeale/USA Today Sports)

Sebagai sama-sama pelatih yang berpegang pada keseimbangan tim, adu otak Steve Kerr dan Monty Williams tak boleh dilewatkan. Serta bagaimana CP3 akan membimbing para juniornya menghentikan Curry dan para koleganya. Saya rasa kedua game bakal akan sangat menarik, bertempo cepat, dan dipenuhi adu ball movement.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun