Mohon tunggu...
Reyna Ditha
Reyna Ditha Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya merupakan seorang mahasiswa semester 2 di universitas Andalas dengan jurusan sastra Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Mitos Sumpah Sotia atau Sumpah Punah dalam Masyarakat Pasaman Sumatera Barat

14 Februari 2023   10:55 Diperbarui: 14 Februari 2023   11:09 554
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Sumpah Sotia ini merupakan sumpah turun temurun, yang mana sumpah ini berisi tentang larangan adanya perkawinan antara masyarakat Kampung Padang Lombah dan orang Aia Manggih, karena menurut cerita yang beredar di masyarakat bahwa nenek moyang mereka dulu telah sepakat bahwa orang Kampung Padang Lombah dan orang Aia Manggih merupakan saudara dan bagi siapa yang melanggar sumpah tersebut, keluarga baik keluarga yang ada di kampung Padang Lombah ataupun di Aia Manggih akan punah entah itu karena penyakit atau mara musibah lainnya. 

Karena konsekuensi ini, sampai saat ini belum ada yang berani melanggar sumpah ini. Kepercayaan masyarakat Kampung Padang Lombah dan orang Aia Manggih tentang adanya sumpah ini masih terus ada hingga sekarang dan terus diturun temurunkan kepada anak cucu mereka dari masa ke masa agar tidak melanggar sumpah ini, di balik benar atau tidaknya sumpah ini sampai saat ini belum ada masyarakat baik dari Kampung Padang Lombah atau Aia Manggih yang berani membuktikannya, bahkan jika ada yang ada yang berani ingin melanggar sumpah ini akan dinasehati oleh para tetua dan orang tuanya karena takut akan konsekuensi yang dihadang ketika sumpah ini dilanggar. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun