Mohon tunggu...
Raudhatul Ilmi
Raudhatul Ilmi Mohon Tunggu... Freelancer - Content Writer & Script Writer

Jangan Pernah Protes pada Proses

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Berikut ini Hal yang Harus Diperhatikan Saat Persiapan Dana Pendidikan Anak

31 Agustus 2022   05:40 Diperbarui: 31 Agustus 2022   05:45 218
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Untuk dana darurat bagi pasangan yang sudah memiliki anak, setidaknya kamu bisa mulai mengumpulkan dana darurat minimal sebanyak 12 kali pengeluaran bulanan

2. Buatlah Target Sekolah untuk berbagai jenjang

Sangat penting bagi anda dan pasangan anda untuk berdiskusi dan melakukan riset sekolah mana yang akan jadi pilihan untuk si buah hati, mulai dari TK, SD, SMP, SMA, atau bahkan perguruan tinggi. Dengan mengetahui hal ini.

Anda bisa pasang target berapa dana yang ingin dikumpulkan dan menyesuaikan dengan budget sehingga Anda pun bisa mengumpulkan dana pendidikan sejak dini secara sekaligus untuk berbagai jenjang  pendidikan  sehingga bisa lebih meringankan beban.

3. Pisahkan Dana pendidikan dengan dana untuk tujuan keuangan lain
Dana pendidikan sangatlah penting untuk persiapan masa depan anak. Maka agar bisa lebih fokus mengumpulkannya, coba anda pisahkan tabungan dana pendidikan dengan kebutuhan lainnya.

4. Buatlah anggaran untuk investasi dana pendidikan
Investasi bisa adalah salah satu cara yang bisa ditempuh ntuk mencapai tujuan keuangan jangka panjang, salah satunya dana pendidikan. Maka dari itu jangan lupa untuk membuat alokasi investasi dana pendidikan dari awal menyusun anggaran pengeluaran bulanan.

Tapi kira-kira berapa sih jumlah yang harus disisihkan untuk mengumpulkan dana pendidikan? Tenang aja, karena nanti penulis akan membahas kelanjutannya. Sambil menunggu pembahasan lanjutan, akan lebih baik jika anda terus lanjutin investasi untuk mewujudkan banyak tujuan keuangan di masa depan. Salam literasi

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun