Mohon tunggu...
Rania Wahyono
Rania Wahyono Mohon Tunggu... Wiraswasta - Freelancer

Mencari guru sejati

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

6 Penyesalan yang Memberi Dampak dalam Hidup

7 Desember 2023   15:12 Diperbarui: 19 Desember 2023   17:53 957
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Berdamai dan memperbaiki hubungan dengan orang yang pernah berbuat salah kepada kita adalah salah satu hal yang dapat kamu lakukan untuk mengurangi rasa penyesalan di kemudian hari.

Memendam amarah mungkin terasa lebih baik saat ini, namun sebenarnya hanya akan membuatmu lelah dan bertanya-tanya mengapa kamu begitu lama harus menyimpan dendam. Jika kamu terus menerus menyimpan rasa dendam maka secara tidak langsung kamu juga menyakiti dirimu sendiri.

6. Tidak Berani Melawan Pem-bully di Sekolah, di Tempat Kerja Atau di Lingkungan Kehidupan.

Banyak penyesalan serta kenangan pahit yang kamu miliki berasal dari masa kecil di saat usia masih kanak-kanak. 

Kamu belum mengerti bagaimana cara untuk memaafkan dan melupakan ingatan yang terbentuk pada masa-masa itu dan seringkali sulit untuk dihilangkan terutama momen saat kamu tidak bisa melawan orang-orang yang menindasmu.

Hal yang sama juga berlaku pada masa remaja dan dewasa di mana kamu seharusnya bisa melawan dan membela diri dari perundungan di tempat kerja atau di tempat umum tetapi kamu tidak melakukannya. Kenangan-kenangan pahit tersebut kemungkinan besar akan membuat kamu menyesal di kemudian hari.

Di saat kamu menyadari bahwa hidup ternyata bisa menjadi jauh lebih baik  seandainya kamu  memiliki keberanian dan lebih percaya diri maka kamu tidak akan membiarkan orang lain begitu mudahnya menjatuhkan dan menindasmu. 

****

Lakukanlah apa yang memang kamu sukai dan bertanggung jawab atas segala konsekuensi  pilihanmu.

Berikan waktu untuk orang-orang yang kamu cintai dan kejarlah mimpimu sendiri bukan mimpi orang lain. Ciptakan lebih banyak ruang dalam hidup untuk peluang baru yang belum pernah kamu jalani. 

Uang memang penting namun pada akhirnya kita akan lebih mengingat momen bersama orang yang kita sayangi bukan barang-barang yang pernah kita beli.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun