Mohon tunggu...
Rania Wahyono
Rania Wahyono Mohon Tunggu... Wiraswasta - Freelancer

Mencari guru sejati

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Terjebak dalam Penderitaan karena Law of Attraction (LOA)

1 Juni 2023   09:31 Diperbarui: 19 Desember 2023   17:26 1358
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ini bertentangan dengan hukum polaritas bahwa segala sesuatu berpasangan. Kalau kita ingin mendapatkan sesuatu suatu saat kita juga harus siap untuk kehilangan.

Penderitaan muncul jika kita memaksakan keinginan egoistik yang harus terwujud dengan segala cara. Kita hanya perlu fokus melakukan yang terbaik dan tidak melekat pada hasil. Berbuat baik, bersyukur dan berterimakasih atas semua anugerah yang telah diberikan.

Jika gagal menerapkan LOA atau justru semakin mengalami hal-hal yang jauh dari apa yang kita inginkan, kita akan dapat belajar dan berkembang secara spiritualitas untuk lebih memahami mekanisme hukum LOA secara lebih menyeluruh serta bagaimana menemukan diri sejati kita.

"Happiness is a choice. You can choose to be happy. There's going to be stress in life, but it's your choice whether you let it affect you or not." ~Valerie Bertinelli

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun