Mohon tunggu...
Randy Jullihar
Randy Jullihar Mohon Tunggu... Scientist -

A scientist, Father, Husband,Writer, Story teller, Analizer and Open minded reader

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

"Cloud Atlas", Film Keren tentang Karma dan Reinkarnasi

11 November 2017   16:30 Diperbarui: 11 November 2017   17:21 5363
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Salah seorang wanita hasil rekayasa genetik (klon) yang khusus diciptakan untuk menjadi pelayan berjuang untuk menghentikan eksploitasi daur ulang manusia untuk dijadikan pekerja seperti dirinya

      6.      Pulau Besar (2346)

Seorang dari kelompok masyarakat yang bertahan dari 106 musim dingin setelah kejatuhan , melakukan perjalanan dengan seorang wanita dari kelompok yang masih mempertahakan sisa-sisa teknologi setelah masa kejatuhan untuk mencari Cloud Atlas, sebuah stasiun komunikasi tempat mengirim pesan ke koloni-koloni Bumi .

Film tersebut memang membingungkan, banyak pertanyaan yang muncul sewaktu film tersebut berlangsung. Sampai pada akhirnya istri saya menyebutkan bahwa pemeran wanita pirang yang bercinta dengan musisi gay (1936) adalah Halle Bery. Ternyata benar, itu Halle Berry yang di 'make over' menjadi wanita pirang. Luar biasa, hampir saja saya tidak menyadari hal tersebut. 

Benar-benar berbeda, Halle Berry yang berperan sebagai jurnalis berkulit hitam pada tahun 1973 ternyata berperan juga sebagai wanita pirang pada tahun 1936. Lebih dari itu, dia juga berperan sebagai wanita dari sisa kejatuhan yang mencari cloud atlas pada tahun 2346. Luar Biasa!

Dari situ mulai ada pencerahan terhadap kebingungan cerita film tersebut.

Setiap aktor atau artis yang bermain di film tersebut berperan sebagai multiple karakter" namun karakter yang mereka mainkan berbeda. Ada yang pada zaman pertama dia menjadi seorang lelaki, di zaman berikutnya dia menjadi wanita dan ada pula yang berganti RAS (warna kulit). Hebat! Mereka menipu penonton dengan trik make up nya. Kita lihat beberapa make over yang mampu membuat mulut  menganga:

1.      Jim Sturgess (Orang Inggris menjadi Orang Korea)

2.      Ben Wishaw (Lelaki menjadi wanita)
3. Halle Berry (Wanita kulit hitam menjadi wanita kulit putih)
4.      Dona Bae (Asia menjadi Eropa)

red:Gambar bisa dicari di google

Dan masih banyak lagi, semua karakter berubah menjadi karakter yang lainnya di zaman yang berbeda. Inilah reinkarnasi. Mereka hidup menjadi sosok yang lain di kehidupan sebelumnya atau kehidupan berikutnya. yang menjadi sorotan dalam film tersebut adalah bahwa setiap kebaikan atau kejahatan akan berpengaruh atau kita sebut karma.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun