Mohon tunggu...
Andri Mastiyanto
Andri Mastiyanto Mohon Tunggu... Tenaga Kesehatan - Penyuluh Kesehatan

Kompasianer Of the Year 2022, 105 x Prestasi Digital Competition (70 writing competition, 25 Instagram Competition, 9 Twitter Competition, 1 Short Video Competition), Blogger terpilih Writingthon 2020, Best Story Telling Danone Blogger Academy 2, Best Member Backpacker Jakarta 2014, ASN, Email : mastiyan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Wonderful Danau Toba: Ini 6 Alasan Kamu Harus ke Sana

12 September 2021   09:29 Diperbarui: 13 September 2021   00:10 1882
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Warga desa di Toba sedang menenun kain Ulos khas Toba I Sumber Foto : YouTube Kemenparekraf

_

2. Danau Toba Dipilih Sebagai 5 Destinasi Pariwisata Super Prioritas

Indonesia saat ini sedang fokus mengembangkan 5 destinasi wisata super prioritas yaitu  Likupang, Danau Toba, Mandalika, Borobudur, dan Labuan Bajo. Dari 5 destinasi wisata super prioritas tersebut, masing-masing memiliki potensi wisata yang dapat menjadi daya tarik wisatawan. 

Begitupun dengan DSP Toba, pasti ada alasannya kenapa Pemerintah menunjuknya menjadi salah-satu 5 destinasi pariwisata super prioritas 

Danau Toba I Sumber Foto : indonesia.travel.id
Danau Toba I Sumber Foto : indonesia.travel.id

Danau Toba merupakan ikon pariwisata Pulau Sumetera dan Indonesia. Danau ini juga merupakan danau terbesar di Asia Tenggara dan salah satu danau terdalam di dunia.

Obyek wisata ini tidak hanya menyuguhkan keindahan alam, tapi juga dapat menawarkan wisata air yaitu berkayak atau naik sampan. Terdapat 3 (tiga) pilihan rute jelajah ; danau Tongging-Silalahi, Tongging-Samosir atau Lingkaran Utara.

Wisata air Danau Toba I Sumber Foto ; youtube kemenparekraf
Wisata air Danau Toba I Sumber Foto ; youtube kemenparekraf

Alamnya yang indah membuat Danau Toba ditetapkan UNESCO sebagai Toba Caldera. Udaranya yang sejuk dapat dinikmati oleh berbagai kalangan, salah-satunya lewat kegiatan glamping di The Caldera Toba Nomadic Escape yang terletak di Sibisa, Kecamatan Ajibata, Kabupaten Toba Samosir.

Toba pun dapat dijadikan destinasi meeting, incentive, convention, dan exhibition (MICE) favorit di Indonesia. Jadi ! MICE di Indonesia Aja , ajib loo Wonderful Indonesia ini !

_

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun