Mohon tunggu...
sekar A
sekar A Mohon Tunggu... Penulis - pemimpi

Active

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

"Fabricated City", Aksi Menegangkan Team Gamer dalam Mengungkapkan Kasus Kejahatan Digital

14 Juni 2021   09:08 Diperbarui: 14 Juni 2021   09:19 581
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kwoon Yoo si tokoh utama (sumber gambar : pinterest.com)

Ruangan berteknologi tinggi milik Min Chung Sang (sumber gambar : asianmovieweb.com)
Ruangan berteknologi tinggi milik Min Chung Sang (sumber gambar : asianmovieweb.com)
Suara tembak-tembakan terdengar riuh memekik telinga saling bersahutan. Apalagi kalau sudah puncak konfliknya. Adegan kejar-kejaran mobil yang penuh totalitas. Suara ledakan dimana-mana, wah seperti perang.

Akan tetapi kekurangan di film ini adalah, scene action. Kamera sering sekali bergerak mencoba mengejar pengerakan pemain. Namun hasilnya tiak memuaskan mata sehingga membuat mata kita (terkadang) tidak bisa menangkap scene action.

Ada satu adegan yang membekas di ingatan saya. Adegan dimana Kwoon Yoo mencoba menyelamatkan teman-temannya. Di area tempur yang gelap, Kwoon Yoo melemparkan seperti butir-butir yang menyala berwarna biru. Saya rasa VFX di yang satu ini bisa dibilang hebat dengan sentuhan adegan perkelahian.

Mereka membuat efek visual yang tidak main-main. Saya puas dengan efek visual yang ditampilkan ini. Mulai dari efek game, efek suara pukulan dan peluru, arah gerakan kamera. Semuanya ditata serapi mungkin.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun