Bisa dibayangkan jika harus terus mengandalkan jalur darat yang membutuhkan kekuatan, ketrampilan serta stamina tubuh dan kendaraan dalam melewati jalan yang rusak, terlebih di musim penghujan seperti sekarang ini.
Alat ala flying fox bisa ditemui sebagai alat transportasi alternatif pada penyebrangan sungai, alat angkut pada pertambangan, dan lain sebagainya. Di daerah Bantul sebelah timur dan kabupaten Gunung Kidul Yogyakarta, alat semacam flying fox ini banyak digunakan sebagai alat penyebrangan antar bukit, maupun ngarai. Juga bisa ditemukan di pantai-pantai berkarangnya. Semoga pendistribusian bantuan pada korban bencana di Cianjur dapat berjalan lancar tanpa menimbulkan korban baru.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H