Mohon tunggu...
Rachmat PY
Rachmat PY Mohon Tunggu... Penulis - Traveler l Madyanger l Fiksianer - #TravelerMadyanger

BEST IN FICTION 2014 Kompasiana Akun Lain: https://kompasiana.com/rahab [FIKSI] https://kompasiana.com/bozzmadyang [KULINER] -l Email: rpudiyanto2@gmail.com l IG @rachmatpy @rahabganendra

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Enjoy Bogor, Cobain Rute ke 5 Kampung Wisata Ini

27 Oktober 2022   20:09 Diperbarui: 27 Oktober 2022   20:14 510
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kampung Batik dan Kampung Perca. (Foto Dokumen Pribadi)

Untuk diketahui, ada 10 galeri atau workshop batik di kampung ini.Diantaranya aAda Batik Sadulur, Batik Pancawati, Melangit, Bumiku, Batik Melinda, Batik Bogor Cherry, Batik Gaziseri, dan Batik Panineungan.

Informaasi dari Kak Anya, pemandu wisata saat Koteka Trip, menyebutkan bahwa ada sekitar 40an pengrajin batik di Kampung Batik Cibuluh, yang tergabung dalam 10 galeri.

Sila tonton videonya di bawah ini.
 
2. Kampung Pulo Geulis.

Kampung ini berlokasi di Babakan Pasar, Bogor Tengah.  Lokasinya dekat dengan lokasi pusat kulineran Bogor yakni Suryakencana. Uniknya  lokasinya dikelilingi oleh Kali Ciliwung. Jadi Pulo Geulis membelah Kali Ciliwung yang mengalir kea rah Kebun Raya Bogor. Ada jembatan yang menghubungkan sebagai akses.

Silakan tonton videonya di sini.


Istimewanya lagi, di Pulo Geulis ini ada klenteng tertua di Bogor yakni Pan Kho Bio. Klengtengnya gak terlalu besar. Berada di area pemukiman warga. Namun ada sejarah berharga yang tersimpan di dalamnya, yakni adanya petilasan masa kerajaan Pajajaran di tanah sunda.Kerajaan yang Berjaya masa Prabu Siliwangi. 

Petilasan itu berbentuk batu besar. Tersimpan utuh di dalam klenteng. Satu batu ada di depan altar klenteng di ruang depan. Satunya lagi ada di ruang belakang. Menjadi satu dengan ruang diperuntukkan untuk tamu yang akan sholat.

Kampung Pulo Geulis ini sering disebut juga sebagai Kampung Etnik. Kehidupan social warganya pun termasuk sangat rukun dan bertoleransi tinggi. Masyarakat setempat meski berbeda keyajinan.

3. Kampung Labirin

Kampung ini berlokasi di Babakan Pasar, Bogor Tengah.  Bertetanggaan dengan Pulo Geulis. Beda RW. Akses hanya bisa dilalui dengan jalan kaki. Soalnya kampung ini dihubungkan oleh gank-gang kecil. Berliku-liku diantara kanan kiri rumah warga. Seperti Lorong labirin.

Di sini ada Corporate Social Responsibility (CSR) sebuah perusahaan ternama  yang membuat program untuk warga.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun